Katalog Pusat

Pencarian berdasarkan :

Pencarian terakhir:

Image of Hukum acara sidang etik penyelenggara pemilu

Text

Hukum acara sidang etik penyelenggara pemilu

Saleh - Nama Orang;

Membahas hukum acara sidang etik penyelenggara pemilu, meliputi : latar belakang terbentuknya Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dan lembaga penyelenggara pemilu lainnya, peranan serta wewenang DKPP dalam penegakan etika penyelenggara pemilu, perbedaan lembaga peradilan etik DKPP dengan lembaga kode etik lainnya, pedoman mekanisme hukum acara sidang etik, pembuktian, dan putusan DKPP. Penyusunan buku ini diilhami oleh pengalaman penulis yang sering kali diminta menjadi kuasa hukum untuk mengajukan pengaduan di DKPP disertai dengan beberapa contoh kasus.

Ketersediaan

2017200245-1342.07 SAL h C/1Perpustakaan Pusat (Koleksi Tandon)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tersedia (Tidak Dipinjamkan)
2017200245-2342.07 SAL h C/2Perpustakaan Pusat (Koleksi Umum)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri -
No. Panggil 342.07 SAL h
Penerbit Jakarta, Sinar Grafika,
Deskripsi Fisik xxiv, 353 hal. ; bibl. ; 23 cm
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN 978-979-007-720-1
Klasifikasi 342.07
Tipe Isi -
Tipe Media -
Tipe Pembawa -
Edisi -
Info Detail Spesifik Bibliografi: Hal 291
Versi lain/terkait Tidak tersedia versi lain
Pernyataan Tanggungjawab